Monday, November 20, 2006

Berdua Lebih Baik

Acha Septriasa - Berdua Lebih Baik

Lihat awan di sana
Berarak mengikuti
Pasti dia pun tahu

Ingin aku lewati
Lembah hidup yg tak indah
Namun harus ku jalani

reff:
Berdua denganmu
Pasti lebih baik
Aku yakin itu

Bila sendiri
Hati bagai langit
Berselimut kabut


Berdua denganmu
Lihat awan di sana
Berarak mengikuti
Pasti dia pun tahu

Ingin aku lewati
Lembah hidup yg tak indah
Namun harus ku jalani

repeat reff
Lihatlah awan di sana
Berarak mengikuti
Pasti dia pun tahu

Ingin aku lewati
Lembah hidup yg tak indah
Namun harus ku jalani


Hehe.... Rasanya beberapa minggu yang lalu... saya berazam (azam?? keke) tidak mahu paste lirik2 lagu lagi di ruangan blog saya... Mengapa? saya sendiri tidak tahu apa sebabnya... Mungkin saya perlu memikirkan sesuatu.... Sesuatu yang selama ini saya ambil mudah... Benar kata dia... kita selalu sgt mengikut rasa dan kadang kala ia membuatkan kita tenggelam dengan rasa yang kita sendiri cipta... dan sesudah itu kita mempersoalkan mengapa ianya berlaku.... walhal... kita berkuasa penuh atas diri kita... dengan izinNYA..... bukan org lain bukan benda lain.... bukan juga lirik2 lagu itu.... ermmmm tapi saya mungkin salah... dia juga mungkin tak semuanya betul.... apa yang pasti selagi mana berada pada tempatnya... itu bukanlah sesuatu masalah yang besar yg perlu kita fikirkan... bukan?

No comments: